Batan: Chernobyl Bukan Alasan Tolak PLTN
Kamis, 29 April 2010
Jakarta (ANTARA) - Kecelakaan Chernobyl 24 tahun tidak bisa menjadi alasan untuk penolakan terhadap Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) yang telah direncanakan sesuai undang-undang, kata Ketua Badan Tenaga Nuklir Nasional (Batan).

0 komentar:
Posting Komentar